TeknoPlace.Com - Transformer adalah salah satu film legendaris dimana Mobil mobil dapat berubah menajdi robot yang mampu berperang tetapi akankah itu menjadi kenyataan? Kini Tranformer menjadi nyata berkat sekumpulan Engineer dari Turkey yang memodifikasi mobil BMW menjadi robot Tranformer yang dikendalikan dari Remote Control. Turkey adalah salah satu contoh Negara yang mengadopsi banyak supercar dijalanan. Bila diperhatikan Mobil BMW tersebut nampak biasa saja.
Saat dipamerkan mobil ini berubah menjadi robot yang berdiri ditopang chasis belakangnya hingga berdiri dan mengeluarkan kepala serta kedua tangan yang mampu bergerak, setelah itu Robit pun bisa kembali menjadi Mobil BMW biasa.
Mobil ini dijuluki Antimon yang dikembangkan oleh startup bernama Letvision selama 8 bulan, dan startup ini beranggotakan beberapa Tim Teknisi ahli dibidangnya masing masing. Rencananya meraka akan menjualnya dimasa yang akan datang namun pihak Letvision akan terus mengembangkannya hingga robot dapat berjalan. Nantinya Letvision berharap calon konsumen dapat memilih model robot sesuai selera pembeli nantinya.
Letvision juga memberikan penjelasan sesungguhnya Robot ini bisa dibuat berjalan namun mereka menunggu pendanaan untuk riset dan pengembangan lebih lanjut. Simak Video nya dibawah ini.
ConversionConversion EmoticonEmoticon